BATANG, AYOBATANG.COM -- Bagi player game Free Fire (FF) tentu sudah tak asing dengan karakter DJ Alok dan Leon.
DJ Alok dan Leon merupakan dua diantara sejumlah karakter di game Free Fire (FF) yang diketahui para player.
Tentunya, karakter DJ Alok dan Leon memiliki player penggunanya masing-masing untuk dimainkan di dalam game Free Fire (FF).
Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 20 Oktober 2021: Irvan Marah Besar, Aldebaran Akhirnya Bertemu Jessica
Meski demikian, bagi player pemula game Free Fire (FF) belum mengetahui keunikan masing-masing karakter DJ Alok dan Leon ini.
Terlebih menentukan siapa yang lebih kuat antara Leon dan DJ Alok yang merupakan karakter di game Free Fire (FF).
Melansir suara.com, dari Sportskeeda, Rabu 20 Oktober 2021, berikut ini perbandingan kemampuan DJ Alok dan Leon, untuk menentukan siapa yang lebih baik dan paling kuat.
Kemampuan aktif DJ Alok disebut Drop the Beat dan memiliki waktu cooldown 45 detik.
Baca Juga: Indonesia dan Keadilan
Pemain dapat memperoleh 5 HP per detik selama 5 detik pada level minimum dan 5 HP per detik selama 10 detik pada level maksimum.
DJ Alok juga meningkatkan kecepatan gerak para pemain yang menggunakannya.
Karakter ini meningkatkannya melalui aura sejauh lima meter dengan kecepatan 10 persen di level pertama dan 15 persen di level akhir.
2. Leon
Artikel Terkait
Resmi RIlis di Indonesia, Berikut Spesifikasi Singkat Realme C11 2021
HP Gaming Seri Black Shark 4S Resmi RIlis
Lapas Semarang Gelar Ekshibisi Antara Petugas dan WBP
Berikut Beberapa Anime Action Series yang jadi Rekomendasi untuk Ditonton di Netflix
Musim Penghujan Tiba, Dinkes Batang Peringatkan Ancaman Penyakit DBD
SMKN 1 Batang Buka Skanslove Coffee, Sarana Pembelajaran Wirausaha Pelajar
Hari Santri Nasional 2021, Bupati Kendal Berharap Santri Berorientasi Revolusi Industri 4.0
5 Tokoh Santri dalam Perjuangan Kemerdekaan Indonesia